Sunday, March 13, 2016

PENGERTIAN TENTANG BASIS DATA PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI


PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

BASIS DATA



1 .Basis Data adalahsekumpulan data yang salingterkaitsatudengan yang lain dandapatdirelasikankembalidengan data-data selanjutnya yang inginditambahkan, apabila DBMS adalahmetodeatauteknologi yang digunakanuntukmengaturalurdan proses berjalannyadari basis data tersebut. Didalam DBMS inisendiriadasistemuntukmengolah basis data tersebutsesuaidenganpelakudari basis data (Brainware) bisauntukmembuat database/table, menghapus, mengupdate, data-data yang adadidalamnya.



2. * LAN (Local Area Network)
Local Area Network atau LAN, merupakansuatuJenisJaringanKomputerdenganmencakupwilayahlokal. Denganmenggunakanberbagaiperangkatjaringan yang cukupsederhanadanpopuler, sepertimenggunakankabel UTP (Unshielded Twisted-Pair), Hub, Switch, Router, dan lain sebagainya.Contohdarijaringan LAN sepertikomputer-komputer yang salingterhubung di sekolah, di perusahaan, Warnet, maupunantarrumahtetangga yang masihmencakupwilayah LAN.

* MAN (Metropolitan Area Network)
gambar: contohjaringan MAN
Metropolitan Area Network atau MAN, merupakanJenisJaringanKomputer yang lebihluasdanlebihcanggihdariJenisJaringanKomputer LAN. Disebut Metropolitan Area Network karenaJenisJaringanKomputer MAN inibiasadigunakanuntukmenghubungkanjaringankomputerdarisuatukotakekotalainnya. Untukdapatmembuatsuatujaringan MAN, biasanyadiperlukanadanya operator telekomunikasiuntukmenghubungkanantarjaringankomputer. ContohnyasepertijaringanDepdiknasantarkotaatauwilayahdanjugajaringan mall-mall moderen yang salingberhubunganantarkota.

* WAN (Wide Area Network)
gambar: contohjaringan WAN
Wide Area Network atau WAN, merupakanJenisJaringanKomputer yang lebihluasdanlebihcanggihdaripadaJenisJaringanKomputer LAN dan MAN. TeknologijaringanWANbiasadigunakanuntukmenghubungkansuatujaringandengannegara lain ataudarisatubenuakebenua yang lainnya. Jaringan WAN bisaterdiridariberbagaiJenisJaringanKomputer LAN dan WAN karenaluasnyawilayahcakupandariJenisJaringanKomputer WAN. Jaringan WAN, biasanyamenggunakankabel fiber optic sertamenanamkannya di dalamtanahmaupunmelewatijalurbawahlaut.




Topologi :Pengertian topologi jaringan komputer adalahsuatucaraataukonsepuntukmenghubungkanbeberapaataubanyakkomputersekaligusmenjadisuatujaringan yang salingterkoneksi. Dan setiap macamtopologijaringankomputer akanberbedadarisegikecepatanpengiriman data, biayapembuatan, sertakemudahandalam proses maintenance nya. Dan jugasetiap jenistopologijaringankomputer memilikikelebihansertakekurangannyamasing-masing. adabanyakmacamtopologisepertitopologi ring, star, bus, mesh, dan tree


ring
1 Kelebihandari topologijaringankomputer ring adalahpadakemudahandalam proses pemasangandaninstalasi, penggunaanjumlah kabellan yang sedikitsehinggaakanmenghematbiaya.
Kekurangan paling fatal daritopologiiniadalah, jikasalahsatukomputerataupunkabelnyabermasalah, makapengiriman data akanterganggubahkan error.


Bus
Kelebihandari bus hampirsamadengan ring, yaitukabel yang digunakantidakbanyakdanmenghematbiayapemasangan.
Kekurangantopologi bus adalahjikaterjadigangguanataumasalahpadasatukomputerbisamenggangujaringan di komputerlain, danuntuktopologiinisangatsulitmendeteksigangguan, seringterjadinyaantrian data, danjikajaraknyaterlalujauhharusmenggunakan repeater.


Star Kelebihantopologiiniadalahsangatmudahmendeteksikomputermana yang mengalamigangguan, mudahuntukmelakukanpenambahanataupengurangankomputertanpamengganggu yang lain, sertatingkatkeamanansebuah data lebihtinggi, .
Kekurangannya topologijaringankomputer iniadalah, memerlukanbiaya yang tinggiuntukpemasangan, karenamembutuhkankabel yang banyakserta switch/hub, dankestabilanjaringansangattergantungpada terminal pusat, sehinggajika switch/hub mengalamigangguan, makaseluruhjaringanakanterganggu.


Mesh
Kelebihanyaadalah proses pengirimanlebih cepat dantanpamelaluikomputerlain, jikasalahsatukomputermengalamikerusakantidakakanmenggangukomputer lain.
Kekurangandaritopologiinisudahjelas, akanmemakansangatbanyakbiayakarenamembutuhkanjumlahkabel yang sangatbanyakdansetiapkomputerharusmemiliki Port I/O yang banyakjuga, selainitu proses instalasi sangatrumit.


Tree
Kelebihantopologi tree adalahmudahmenemukansuatukesalahandanjugamudahmelakukanperubahanjaringanjikadiperlukan.
Kekurangannyayaitumenggunakanbanyakkabel, seringterjaditabrakandanlambat, jikaterjadikesalahanpadajaringantingkattinggi, makajaringantingkatrendahakanterganggujuga.

3. Keamanankomputermerupakansuatukeamananinformasi yang dipasangpadakomputer. Tujuankeamanankomputeriniantara lain untukproteksiinformasiterhadappenyadapan, perusakan, penyalahgunaandan lain-lain.


4. kejahatan di internet

       

#DEFACING

Adalahistilahdimanaseseoangataukelompokdengansengajamengubahisisitusatau website milik orang lain dengantujuanuntukmencuri data ataumengacak-acak data yang adadidalamnya.

#CARDING
Kegiatanatauaktivitasberbelanjamelalui internet denganmenggunakannomoridentitasataukartukredit orang lain yang diperolehmelaluicarailegal. Pelakunyadisebut carder. Kejahataniniseringterjadikarenapelakuberhasilmemblokir IP darisitusjualan online, sehinggamerekadenganmudahbisamembelibarangatasnama orang lain.

#HACKING
Hacking adalahaktivitasmenjebolataumembobolsuatu program milik orang lain. Pelakunyadisebut Hacker. Biasanyaseorang Hacker mampumenguasaisebagianbesarbahasapemrograman yang di manfaatkannya  untukmembobolkeamananatau security darisuatu program di komputermilik orang lain dengantujuanuntukmencuri data darikomputerkorbannya.
Hacker dibagi 2, yaitu hacker yang baikdan hacker pencuri.
#SPAMMING
Spamming adalahpengirimaniklanatausuratelektronik yang biasanyaberisihal yang tidakdikehendakiataubiasanyaberisipenipuan. Tujuandari spamming adalahuntukmengajakkorbannyauntukmengikutiataumembantusipengirimpesan spam untukbekerjasamadalambisniskhayalannya. BiasanyakorbandariSpammingdisuruhmengirimkanuangdengan nominal tertentukepadapengirim spam. Namun modus sepertiitusudahjarangmuncul.

#PHISING
Phisingadalahmemancing orang lain untukmemberikan username dan password padasuatu website ataulaman yang sudah di-deface. Kebanyakankorbannyaadalahpengguna online banking yang seringmelakukantransaksimelaluidunia internet.

#MALWARE
Malware adalah program darikomputer yang mencarikelemahandarisuatu software tertentu.
Malware biasanyamunculberupa virus-virus yang akanmembobolataumencuri data yang kitamiliki. Sebagian Malware yang berupa virus dapatdibersihkanmenggunakan Antivirus, sedangkanadabeberapa yang sulithilang.

5. green computing
3.2 Ada 5 Cara-Cara  SederhanaUntukMelakukan Green Computing
Cara - carauntukmelakukan green computing sebagailangkahawal ,berikutiniadalahcara-carasederhana yang dapatkitalakukan :

1.      Green Computing on PC
Ø  Laptop hanya memerlukan 10% energi yang digunakan Desktop. Flat screen hanya menggunakan 30% energi yang digunakan oleh Monitor CRT

Ø  Coba upgrade RAM, sebelum memutuskan ganti komputer. Komputer lambat bisa karena kotornya registry atau ada background services yang berjalan padahal sebenarnya tidak kita perlukan. Cek dan matikan services yang sedang berjalan padahal tidak perlu itu. Misalnya untuk Windows jalankan Start > Run > type “msconfig”

Ø  Menggunakan PC dan printer dengan merk dan jenis sama memudahkan kanibalisme dan proses recycle

Ø  Matikan komputer ketika tidak digunakan (malam hari). Mematikan komputer akan mengurangi umur komputer adalah mitos yang salah

Ø  Screen saver is not energy saver. Pilih matikan monitor daripada menggunakan screen saver

Ø  Pilih virtualisasi daripada pembelian hardware baru (hemat 70% energi)

Ø  Pilih peripheral berlogo energy star

Ø  Catat bahwa mode power menentukan prosentase hemat energi (Sleep mode – hemat 70% energi, Standby mode – hemat 90% energi, Hibernate mode – hemat 98% energi)

Ø   Jangan cepat membuang PC, lakukan recycle atau donasi ke pihak lain apabila sudah tidak digunakan

2.      Green Computing on Laptop
Ø Gunakan power saving setting

Ø Kurangi penggunaan backlight

Ø Atur layar dan harddisk sleep/off setelah beberapa menit tanpa penggunaan

Ø Matikan bluetooth dan wifi ketika tidak digunakan

Ø Lepas kartu MMC, SD, USB Flash apabila tidak digunakan

Ø Kecilkan volume suara dan kontras layar

Ø Minimalisir penggunaan IrDA (infrared) atau serial communication, karena boros energi

Ø Upgrade RAM sebelum ganti laptop


Ø Jangan cepat membuang Laptop, lakukan recycle atau donasi ke pihak lain apabila sudah    tidak digunakan

3.      Green Computing on Paperless Method
Usahakan menggunakan paperless method untuk berbagai urusan kita karena itu mengurangi  sampah carbon footprint. Apabila memungkinkan kembangkan dan terapkan Document Management SystemElectronic Invoicing dan Electronic Business Process pada institusi kita.

4.      Green Computing on Paperless Education
Ø  Hindari kertas, gunakan file elektronik or blog untuk pengumpulan laporan dan tugas

Ø  Lupakan cara konvensional, gunakan E-Learning System untuk penyebaran modul ajar, forum diskusi dan assesment

Ø  Gunakan Chatting dan Social Networking untuk mendukung pembelajaran.

5.      Green Computing on Paperless Branding and Marketing
Ø  Lupakan kartu nama, CV, koran dan majalah untuk personal branding

Ø  Lakukan blogging untuk personal branding, marketing, bisnis bahkan influencing people

Ø  Manfaatkan google sebagai kurir dan salesman kita dalam marketing dan branding

No comments:

Post a Comment